Bahan Peredam Suara

Bahan Peredam Suara

Apa saja yang termasuk bahan peredam suara dan tidak bisa digunakan sebagai peredam suara. Berikut penjelasannya,

Bahan peredam suara :
1. Rockwool
2. Glasswool
3. Greenwool
4. Ceramic Fiber

Bahan bukan peredam suara :
1. Styorofoam / Gabus warna putih
2. Busa Telur
3. Tempat kerak telur
4. Serutan Kayu
5. Kain majun / sampah potongan kain

Untuk bahan peredam suara sudah teruji di lab noise reduction coefisien / NRC ini yang menjadi acuan untuk kekedapan suara suatu material.

Untuk bahan seperti busa telur karpet dll bisa juga mengurangi suara namun sedikit sekali peredamannya, admin sudah pernah mencoba pakai busa telur dapat berkurang +/- 5DB, untuk Rockwool dapat mengurangi +/- 30-40DB tergantung dari teknik pemasangan dan keadaan ruangan juga.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *